PPID BPKAD

Rapat Permohonan Penetapan Lokasi Kawasan Olahraga Pada Lokasi Hutan Kota atau Arboretum

Palu, 05 Januari 2023 , pukul 14.00 – selesai,Bertempat di Ruang Rapat Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Tengah dipimpin langsung Sekda Provinsi Sulawesi Tengah yang mengharapkan perlu adanya penetapan lokasi kawasan sport center dan wilayah yang luasnya diatas 5 ha merupakan Kewenangan Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah sedangkan di bawah 5 ha yaitu Kewenangan Pemerintah Kabupaten/Kota Rapat […]

Rapat Permohonan Penetapan Lokasi Kawasan Olahraga Pada Lokasi Hutan Kota atau Arboretum Read More »

Rapat Perihal Permohonan BGS/BSG Tanah Mess Pemda Kebun Kacang Jakarta

Palu, 05 Januari 2023 bertempat di Ruangan Rapat Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Tengah dipimpin langsung Sekda Provinsi Sulawesi Tengah mengatakan dalam hal pelaksanaan BGS/BSG atas Barang Milik Daerah harus memenuhi tahapan sesuai PRRMENDAGRI No. 19 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Barang Milik Daerah Tujuan Rapat terkait permohonan BGS/BSG Tanah Mess Pemda Kebun Kacang Jakarta Turut hadir

Rapat Perihal Permohonan BGS/BSG Tanah Mess Pemda Kebun Kacang Jakarta Read More »

Rapat Rekonsiliasi Dana Bos Pusat dan Daerah

Palu, 04 Januari2023 Mengawali Awal Tahun 2023 Bidang Akuntansi Badan Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah Provinsi Sulawesi Tengah langsung bergerak cepat untuk melakukan Konsolidasi Laporan Keuangan Pemerintah Daerah TA 2022 salah satunya adalah Rapat bersama antara Dinas Dikjar Provinsi Sulawesi Tengah dengan Bidang Akuntansi BPKAD Provinsi Sulawesi Tengah yang dilaksanakan di Dinas Dikjar Provinsi Sulawesi

Rapat Rekonsiliasi Dana Bos Pusat dan Daerah Read More »

Inspeksi Mendadak ( Sidak ) Wagub Sulteng Awal Tahun 2023

Palu.. Wakil Gubernur (Wagub) Sulawesi Tengah Drs.Ma’mun Amir bersama Kepala Satuan Polisi Pamong Praja ( Satpol PP ) Drs.Mohammad Nizam,SH serta didampingi pejabat lainnya. melakukan infeksi mendadak (Sidak) ke Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah ( BPKAD ) Provinsi Sulawesi Tengah, Senin 2/01/2023. Dengan tujuan untuk mengetahui sejauh mana tingkat kedisiplinan Aparatur Sipil Negara (ASN)

Inspeksi Mendadak ( Sidak ) Wagub Sulteng Awal Tahun 2023 Read More »

Penyerahan Bantuan Pemprov. Sulteng Ke Pemkab. Cianjur

Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah menyerahkan bantuan Keuangan kepada Pemerintah Kabupaten Cianjur sebesar Rp 1,5 miliar yang di terima oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan setda Kabupaten Cianjur bpk Budhi Rahayu, SE,MSi mewakili Bupati untuk penanganan korban gempa yang terjadi pada beberapa waktu lalu. 08/12/2022 Bantuan Keuangan Pemrop Sulteng di serahkan oleh Kadis Sosial ibu Siti Hasbiah

Penyerahan Bantuan Pemprov. Sulteng Ke Pemkab. Cianjur Read More »

Sosialisasi Road Map Reformasi Birokrasi

Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah ( BPKAD ) Provinsi Sulawesi Tengah berkomitmen meningkatkan pelaksanaan Reformasi Birokrasi ( RB ). Hal ini disampaikan, Pejabat Fungsional Perencanaan Ahli Muda Anita Soraya, S.STP.,M.Si saat membuka kegiatan Sosialisasi Road Map Reformasi Birokrasi 2022-2026 di lingkup Internal Kantor BPKAD Prov.Sulteng yang digelar di Koi-Koi Cafe Palu. Selasa (08/12/2022) pagi.

Sosialisasi Road Map Reformasi Birokrasi Read More »

Bimtek Sosialisasi Penyusunan SKP 2022 Menerapkan Permenpan RB No 6. Tahun 2022

Kepala Badan Pengelolaan Keungan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Sulawesi Tengah yang diwakili oleh Sekretaris Badan Dony K. Budjang. SE.,M.Si membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) Penyusunan Sasaran Kinerja Pegawai (SKP) bertempat di ruang rapat Dharma Wanita BPKAD Prov. Sulteng Jl. Moh Yamin Palu, Senin, 5/12/2022. Kegiatan ini menghadirkan narasumber/Pemateri Kepala Sub Bagian Kepegawaian dan Pengelolaan

Bimtek Sosialisasi Penyusunan SKP 2022 Menerapkan Permenpan RB No 6. Tahun 2022 Read More »

Sosialisasi Pemantapan dan Persiapan BMD Th. 2023

Palu.. Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Provinsi Sulawesi Tengah khususnya Bidang Pengelolaan Aset menggelar kegiatan Sosialisasi Pemantapan Persiapan Inventarisasi Barang Milik Daerah (BMD) Provinsi Sulawesi Tengah 2023, bertempat di Ruang Meeting Room Edelweis Hotel Swiss Bell, Senin, 5/12/2022. Dalam Sambutan Kepala Bidang Keuangan dan Aset dalam hal ini diwakili oleh Kepala Sub Bagian

Sosialisasi Pemantapan dan Persiapan BMD Th. 2023 Read More »

RAPAT EVALUASI DANA DAK 2022

Palu…Badan Pengelolaan Keungan dan Aset Daerah Melaksanakan Evaluasi Dan monitoring (Monev) DAK Triwulan I 2022). Rapat Dipimpin langsing oleh Sekretaris Dony K. Budjang.SE…M,Si didampingi oleh Kabid Perbend Dra.Fathnini M.Si dan Pejabat Dari Inspektorat Salim,SE bertempat diruang Rapat kantor BPKAD Prov. Sulteng Kamis 01/12/2022. Rapat Ini Bertujuan Guna mengevaluasi pelaksanaan kegiatan fisik dan non Fisik Dana

RAPAT EVALUASI DANA DAK 2022 Read More »